Friday, February 16, 2024

OPTIMALISASI KOMUNITAS PMM

Platform Merdeka Mengajar hadir sebagai solusi untuk mendukung guru dalam pembelajaran yang berpusat pada murid. Salah satu fitur unggulannya adalah Komunitas, wadah bagi para guru untuk saling berkolaborasi, berbagi ide, dan belajar bersama.

IGI Daerah Kota Surabaya mengadakan Diklat Optimalisasi Komunitas PMM yang sangat bermanfaat bagi teman-teman yang ingin membuat Komunitas atau sebagai penggerak Komunitas PMM. Dengan materi yang sangat diperlukan oleh penggerak Komunitas, akan disampaikan dengan rinci dilengkapi modul dan tutorial. 

Materi Diklat :

  1. Pengertian Komunitas di Platform Merdeka Mengajar
  2. Membuat Komunitas Belajar di Platform Merdeka Mengajar
  3. Membuat Webinar di Komunitas Platform Merdeka Mengajar
  4. Membuat Live Terjadwal di Channel Youtube
  5. Membuat Presensi Webinar dengan Google Form
  6. Membuat Template Sertifikat dengan Canva
  7. Mengirim Sertifikat Otomatis dengan Autocrat

Modul Diklat :

PLATFORM MERDEKA MENGAJAR by Bagus Sumantri

Tutorial Membuat Komunitas di PMM


Tutorial Membuat Webinar di PMM


Tutorial Membuat Live Youtube Terjadwal :


Tutorial Membuat Absensi Webinar :


Template Sertifikat dengan Canva :


Membuat/Mengirim Sertifikat dengan Canva :


Tatap Muka Virtual Hari 1


Tatap Muka Virtual Hari 2







Sertifikat bisa didownload disini









No comments:

Post a Comment